Di senja ini berkabut saja
Gelisah hati tiada terkira
Hatiku sangat risau memikirkan dikau
Pada pertemuan minggu yang lalu
Kurasakan kata-katamu
Tiada semesra biasa
Serta pelukanmu
Tiada sehangat dahulu
Mungkin tidak kau sadari sikapmu kepadaku
Tiada lagi kasih sayangmu padaku
Bila kuingat akan tiba dirimu
Tak mungkin ini akan terjadi
Semoga tak seperti apa yang kukira
Di senja ini kunanti dirimu
Kurasakan kata-katamu
Tiada semesra biasa
Serta pelukanmu
Tiada sehangat dahulu
Mungkin tidak kau sadari sikapmu kepadaku
Tiada lagi kasih sayangmu padaku